PERWAKILAN PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT

RATUSAN PENDAMPING P3MD TEKEN KONTRAK KERJA

Sebanyak 543 Tenaga Pendamping Profesional Program Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat Desa (P3MD) melakukan penandatangan kontrak kerja, Kamis, 30 Januari 2020. Wakil Gubernur (Wagub) NTB...

Berpotensi Molor, Proyek Lapak Taman Loang Baloq Dikebut

Pembangunan lapak kuliner Taman Loang Baloq (TLB) harus rampung sebelum kontrak berakhir 6 Desember mendatang. Sayangnya, progres pengerjaan lapak dengan anggaran Rp 1,6 miliar...

Setelah 19 Bulan Pandemi, Akhirnya NTB Nol Kasus Baru Covid 19

MATARAM-Pemerintah tetap waspada dengan adanya varian baru Covid-19. Setelah Malaysia, varian delta terbaru AY.4.2 sudah sampai di Singapura. selengkapnya...

BPKAD LOBAR PERSILAKAN AMM ANGKAT KAKI JIKA TAK MAU BAYAR SEWA

Lombok Barat (Inside Lombok) – Pemerintah Daerah (Pemda) Lobar melalui Pol PP telah resmi melayangkan surat pengosongan lahan kepada manajemen STIE AMM Mataram tertanggal...

DPRD NTB AGENDAKAN RAPAT PARIPURNA DI TENGAH WABAH KORONA

Polisi memang melarang semua warga untuk berkumpul dan menghadiri kermaian. Meski demikian DPRD NTB tetap berencana menggelar Rapat Parpurna di tengah wabah Korona yang...

Pendapatan Daerah Baru Terealisasi 26 Persen

Mataram (Suara NTB) – Aspek pendapatan daerah hingga bulan Mei 2022 belum mencapai target yang diharapkan. Adanya libur lebaran dan cuti bersama di awal...

Pengelolaan Parkir di Pasar akan Diserahkan ke Dinas Perdagangan

Mataram (Suara NTB) – Dinas Perhubungan Kota Mataram segera menyerahkan pengelolaan parkir di pasar tradisional ke Dinas Perdagangan. Hal ini guna mempermudah penataan serta...

Belanja RAPBD 2021 Masih Prioritaskan Penanganan Covid-19

MATARAM-- Dalam struktur rancangan APBD NTB tahun anggaran 2021, kebijakan pembangunan diprioritaskan kepada program dan kegiatan yang terkait dengan penanganan dampak sosial ekonomi pandemi...

BANYAK PEJABAT DIDUGA TERLIBAT PENGGELAPAN ASET, LPK NTB LAPORKAN KE KEJAKSAAN

BIMA - Lembaga Pemberantasan Korupsi (LPK) Nusa Tenggara Barat (NTB) melaporkan dugaan penggelapan dan penyalahgunaan aset Pemerintah Kota Bima ke Kejaksaan Negeri (Kejari)Bima. selengkapnya...

Pemkot Cari Opsi Pengelolaan Retribusi Parkir

MATARAM - Pemkot Mataram masih mencari opsi untuk pengelolaan retribusi parkir. Sistem pengelolaan secara konvensional maupun berbasis teknologi belum mampu menggenjot pendapatan asli daerah...
Free WordPress Themes, Free Android Games