PERWAKILAN PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT

Mantan Kades Kuripan Selatan Disangka Korupsi Rp677,87 Juta

Mantan Kades Kuripan Selatan, Kuripan, Lombok Barat Mastur diduga terlibat penyimpangan DD/ADD tahun 2015-2016 sebesar Rp677,87 juta selengkapnya...

PEMKOT MATARAM SIAPKAN ANGGARAN INSENTIF NAKES

Pemkot Mataram sedang menyiapkan anggaran untuk memberikan insentif bagi tenaga kesehatan (nakes) yang menangani pasien Covid-19. Pengalokasian dikonsultasikan ke Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan...

Subsidi Upah Pekerja Cair 28 Agustus

Pemerintah pusat menunda pencairan program bantuan subsidi upah (BSU) bagi pekerja bergaji di bawah Rp5 juta. Penundaan tersebut disebabkan proses penyesuaian data yang harus...

Delapan Aset Bermasalah di Mataram Belum Tuntas

Sebanyak delapan aset bermasalah yang berada di Kota Mataram, hingga kini belum tuntas. Dokumen hak pengelolaan lahan (HPL) jadi kendala. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK)...

Polda NTB Terus Awasi Penyaluran Bansos Warga Terdampak COVID-19

Mataram (Inside Lombok) – Kepolisian Daerah Nusa Tenggara Barat beserta seluruh jajarannya di tingkat kabupaten/kota akan terus mengawasi penyaluran bantuan sosial dari pemerintah untuk...

Polresta Mataram Periksa Penyedia Barang dan Jasa Kasus Korupsi Dana BOS

Penyidik Satuan Reserse Kriminal Kepolisian Resor Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat, memeriksa penyedia barang dan jasa yang berkaitan dengan kasus dugaan korupsi dana BOS...

Pendapatan Daerah Stabil, NTB Tahan Laju Keterpurukan Ekonomi

Di tengah pandemi Covid-19, realisasi pendapatan daerah NTB menunjukkan tren membaik. Pada semester satu, realisasi pendapatan mampu dijaga sehingga tidak terpuruk. Pemprov mulai optimis...

Polda NTB Koordinasikan Hasil Audit Dugaan Korupsi Dermaga Gili Air

Penyidik Tindak Pidana Korupsi Kepolisian Daerah Nusa Tenggara Barat mengoordinasikan kembali hasil audit kerugian negara yang muncul dalam kasus dugaan penyimpangan proyek pembangunan dermaga...

Polda NTB Koordinasikan Hasil Audit Dugaan Korupsi Dermaga Gili Air

Penyidik Tindak Pidana Korupsi Kepolisian Daerah Nusa Tenggara Barat mengoordinasikan kembali hasil audit kerugian negara yang muncul dalam kasus dugaan penyimpangan proyek pembangunan dermaga...

Proyek Peningkatan Kualitas Jalan Kota Mataram Rp2,3 Miliar Segera Dimulai

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat, mengatakan, proyek peningkatan kualitas jalan tahun 2020, dengan anggaran Rp2,3 miliar, segera dimulai  selengkapnya
Free WordPress Themes, Free Android Games