PERWAKILAN PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT

KADES TERSANGKA, DANA DESA DISETOP

Pemerintah Pusat melalui Kementerian Keuangan (Kemenkeu) akan memberikan sanksi kepada desa-desa yang terjadi penyimpangan penggunaan dana desa mulai tahun ini. Apabila ada Kepala Desa (Kades) yang...

BELUM SELESAI, BANGUNAN PLUT KLU SENILAI Rp1,8 MILIAR RUSAK

Pusat Layanan Usaha Terpadu (PLUT) di Kabupaten Lombok Utara (KLU) yang dibangun tahun 2019 lalu mengalami kerusakan. Meski tidak signifikan, proyek senilai Rp 1,8...

WASPADA VIRUS CORONA, GUBERNUR NTB KELUARKAN SURAT EDARAN

Sebagai bentuk kewaspadaan terhadap munculnya Virus Corona, masyarakat Nusa Tenggara Barat (NTB) diharapkan untuk tetap tenang dan menjaga kesehatan dengan melakukan prilaku hidup bersih...

FITRA NILAI DUKUNGAN ANGGARAN PENANGANAN KORONA DI NTB BELUM OPTIMAL

Pemerintah daerah (Pemda) di NTB punya potensi anggaran cukup besar untuk penanganan Covid-19. Syaratnya, semua pemda harus berkolaborasi. ”Potensi anggaran yang bisa direalokasi sebesar...

PENYELESAIAN PEMBANGUNN MONUMEN MATARAM METRO TERTUNDA

Rencana Pemkot Mataram merampungkan pembangunan Monumen Mataram Metro di Kelurahan Jempong Baru, Kecamatan Sekarbela, tertunda. Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) tidak mengalokasikan anggaran tahun...

KEMENSOS KUCURKAN RP6,8 MILIAR UNTUK BANTU LANSIA NTB

Kaum lanjut usia (lansia) mendapat perhatian khusus. Tahun ini, Kementerian Sosial mengucurkan bantuan Rp 6,8 miliar bagi 2.530 orang lansia se-NTB. ”Masing-masing orang mendapatkan...

Penyelidikan korupsi proyek RSUD Lombok Utara masuki tahap akhir

Penyelidikan kasus dugaan korupsi dalam proyek pembangunan ruang Instalasi Gawat Darurat (IGD) dan Intensive Care Unit (ICU) Rumah Sakit Umum Daerah Lombok Utara, masuk...

BLT Rp 600.000 Hanya Dibagikan Rp 150.000, Warga Laporkan Kepala Desa Ke Kejaksaan

LOMBOK TENGAH, KOMPAS.com - Belasan warga Desa ungga, Kecamatan Praya Barat Daya, Lombok Tengah, melaporkan dugaan korupsi bantuan langsung tunai (BLT) Dana Desa (DD)...

Bentuk Bakohumas, Sinergi Bersama Mengedukasi Masyarakat NTB

Mataram (Suara NTB) – Meningkatnya penularan Covid-19 di Indonesia, khususnya di Provinsi Nusa Tenggara Barat mengindikasikan potensi penularan masih terus berlangsung. Masyarakat perlu terus...

Jembatan Belum Tuntas, Masyarakat Orong Telu Gunakan Rakit Seberangi Sungai

Pembangunan Jembatan Tempoak Renok Kecamatan Orong Telu, Kabupaten Sumbawa hingga kini belum tuntas. Kondisi ini menyulitkan akses masyarakat setempat.  Parahnya di musim penghujan ini, masyarakat...
Free WordPress Themes, Free Android Games