WAPRES SOROT TINGGINYA JUMLAH BALITA STUNTING DI NTB

Wakil Presiden KH Ma’ruf Amin menginginkan di
seluruh Indonesia, termasuk NTB, tak boleh ada generasi lemah. Baik lemah dari sisi
pendidikan, ekonomi, dan lemah akidah. “Indonesia ingin membangun sumber daya manusia yang unggul. Tidak bolehgenerasi kita itu lemah,” tandas orang nomor dua di Republik Indonesia ini.Hal itu disampaikan Wapres saat menggelar dialog dengan Da’i KesehatanNTB di kawasan ekonomi khusus (KEK) Mandalika, kemarin (20/2). Dalam
kunjungan hari keduanya di NTB, Wapres kemarin memiliki sejumlah agenda. Dimulai
dengan jalan pagi di kawasan Mandalika sebelum memulai kegiatan resmi, lalu
meresmikan Bank Wakaf Mikro di Bonder, Lombok Tengah, dan menggelar
silaturahmi ke Ponpes Qomarul Huda di Bagu, Kecamatan Pringgarata.

Selanjutnya…