PERWAKILAN PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT

KELANGKAAN DIHARAPKAN BERAKHIR, KUOTA PUPUK SUBSIDI DITETAPKAN

Mataram (Suara NTB) – Kementerian Pertanian RI telah menetapkan kuota pupuk subsidi untuk seluruh provinsi di Indonesia, dengan terbitnya surat nomor B-758/SR.310/B/12/2020 sebagai turunan...

JUAL-BELI ASET DI NARMADA DIDUGA LIBATKAN MAFIA

Giri Menang (Suara NTB) – Banyak aset daerah yang berada di Kecamatan Narmada diduga dikuasai oknum. Bahkan aset yang tersebar di beberapa desa ini...

PENGGUNAAN DANA DESA TIGA DESA DI LOBAR DAN KLU DIUSUT JAKSA

MATARAM-Penyidik Kejaksaan Negeri (Kejari) Mataram sedang mengusut penggunaan dana desa (DD) di tiga desa. Di antaranya penggunaan dana desa Selat, Kecamatan Narmada, Lombok Barat...

BANSOS 2021 DILUNCURKAN, GUBERNUR DIMINTA MENGAWAL HINGGA TUNTAS

Mataram (Suara NTB) – Gubernur NTB, Dr. H. Zulkieflimansyah mengapresiasi bantuan yang mulai diluncurkan oleh pemerintah pusat. Menurut gubernur, ini merupakan  wujud kehadiran negara...

TAK PUAS VONIS PERKARA KORUPSI DANA DESA RABABAKA, JAKSA BANDING

MATARAM-Jaksa penuntut umum (JPU) belum puas atas vonis yang dijatuhkan majelis hakim PN Tipikor Mataram dalam perkara korupsi dana Desa Rababaka, Kecamatan Woja, Dompu....

PEMBANGUNAN PUSKESMAS ROPANG KEMBALI MANDEK

Hingga saat ini proyek pembangunan Puskesmas Ropang belum juga rampung. Padahal, proyek yang anggarannya bersumber dari Dana Alokasi Khusus (DAK) Afirmasi Kemenkes RI ini...

TITIK PARKIR NON TUNAI TERUS BERTAMBAH

Mataram (Suara NTB) – Dinas Perhubugan (Dishub) Kota Mataram menambah jumlah titik parkir dengan sistem pembayaran non-tunai. Dari semula di lima lokasi, penerapan bayar...

LAHAN GLOBAL HUB DISEWAKAN UNTUK TAMBAK

Tanjung (Suara NTB) – DPRD Kabupaten Lombok Utara (KLU) mengkritik langkah sewa lahan Pemda KLU untuk kedua kali. Pasalnya, lahan tersebut berada di dalam...

NTB DAPAT TAMBAHAN CALON PENERIMA PKH 34.326 KK

SUMBAWA-Kejaksaan Negeri (Kejari) Sumbawa mengajukan kasasi atas putusan banding Soni Kardariadi terkait kasus korupsi dana PKH untuk dua desa di Kecamatan Lape. selengkapnya...

NILAI INVESTASI DI LOTIM MELONJAK

SELONG, Warta Rinjani–Perkembangan investasi di Kabupaten Lombok Timur (Lotim) mengalami peningkatan signifikan. Sepanjang 2019 kemarin, target investasi mencapai Rp 466 miliar. Faktanya, target yang...
Free WordPress Themes, Free Android Games