PERWAKILAN PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT

BPK Temukan Dana Reses 16 Anggota Dewan Terindikasi Bermasalah

Mataram (Suara NTB) – BPK RI Perwakilan NTB menemukan dana reses I dan reses II anggota DPRD Provinsi NTB tahun 2020 terindikasi bermasalah. Sebanyak 16...

2021, BWS Bangun IPA PDAM di Area Bendungan Mila

Balai Wilayah Sungai (BWS) Nusa Tenggara I, akan membangun Instalasi Pengolahan Air (IPA) PDAM di area Bendungan Mila. Proyek dalam proses tender tersebut, rencananya...

Jadup Rp89,4 Miliar Untuk 297 Ribu Jiwa Korban Gempa NTB Cair

KONTAN.CO.ID - JAKARTA.  Kementerian Sosial (Kemensos) menyalurkan bantuan Jaminan Hidup (jadup) kepada 297.881 korban gempa NTB. Penerima bantuan jadup Tahap II ini tersebar di...

Inspektorat Mataram Audit Dana BOS dan Bansos

Sepanjang tahun 2020, Inspektorat Kota Mataram menerima sejumlah laporan dari masyarakat. Kaitannya dengan dugaan kejanggalan atau penyalahgunaan wewenang yang ditemukan di sejumlah instansi pemerintah....

Pengerjaan Empat Proyek Penataan Senggigi Diperpanjang

Empat proyek penataan kawasan Senggigi terpaksa diadendum (perpanjangan masa pengerjaan). Pasalnya, hingga masa kontrak tanggal 16 Desember proyek belum bisa tuntas 100 persen. Kontraktor...

Rakernas Kejaksaan RI 2020, Penanganan Korupsi untuk Peningkatan Pengembalian Aset

Rapat Kerja Nasional Kejaksaan RI membahas strategi pengawalan program pemulihan ekonomi nasional (PEN), Senin, 14 Desember 2020. Kejaksaan menerjunkan tim Bidang Intelijen, Pidsus, dan...

Jembatan Belum Tuntas, Masyarakat Orong Telu Gunakan Rakit Seberangi Sungai

Pembangunan Jembatan Tempoak Renok Kecamatan Orong Telu, Kabupaten Sumbawa hingga kini belum tuntas. Kondisi ini menyulitkan akses masyarakat setempat.  Parahnya di musim penghujan ini, masyarakat...

Bima Berencana Ubah Status PDAM Jadi Perseroda

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bima berencana akan mengubah status badan hukum Perusahaan Air Minum Daerah (PDAM) menjadi PT Air Minum Regional Bima (Perseroda). Rencana pengubahan...

Ridwan Kamil Kepincut MotoGP 2021 di Mandalika

BANDUNG - Pemerintah Provinsi Jawa Barat (Jabar) dan Nusa Tenggara Barat (NTB) sepakat bekerja sama dalam sejumlah sektor, mulai ekonomi kreatif (ekraf), pariwisata, usaha...

Gubernur apresiasi dimulainya pembangunan kantor pusat Bank NTB Syariah

Mataram (ANTARA) - Gubernur Nusa Tenggara Barat Dr H Zulkieflimansyah mengapresiasi dimulainya pembangunan gedung baru Bank NTB Syariah yang nantinya akan menjadi kantor pusat. Selengkapnya...
Free WordPress Themes, Free Android Games