PERWAKILAN PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT

BPK apresiasi efektivitas penanganan pandemi COVID-19 di NTB

Mataram (ANTARA) - Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Nusa Tenggara Barat mengapresiasi Pemerintah Provinsi NTB yang dinilai cukup efektif dalam melakukan penanganan pandemi...

Penetapan Tersangka Korupsi Kredit Fiktif BPR Tunggu Kerugian Negara

Mataram (Inside Lombok) – Tahap penetapan tersangka kasus dugaan korupsi kredit fiktif pada Perusahaan Daerah (PD) Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Nusa Tenggara Barat Cabang...

Kasus Bibit Kedelai 2017, Arsip Penyidikan Diduga Raib

Penanganan kasus pengadaan benih kedelai 2017 tersendat. Bahkan, Surat Perintah Penyidikan (Sprindik) ternyata tidak terdaftar (diduga raib) di register perkara. Padahal kasus ini sudah...

Bansos Tak Tepat Sasaran dan Data Ganda Akibat Kesalahan Ditingkat Bawah

Kementerian Sosial (Kemensos) RI menyayangkan banyaknya warga selaku Keluarga Penerima Manfaat (KPM) menggunakan rekening milik pihak lain. Bahkan, tidak sedikit diantaranya saldo yang terdapat...

Menag Resmikan Institut Agama Hindu Negeri Mataram, Fachrul Razi: Kerukunan Umat Beragama di NTB...

Mataram, Talikanews.com – Menteri Agama RI Jenderal TNI (Purn) Fachrul Razi, didampangi Gubernur NTB, Dr. H. Zulkieflimansyah, meresmikan Institut Agama Hindu Negeri (IAHN) Gde...

Gubernur Dorong Alumni IPDN Miliki Visi untuk Kemajuan Indonesia

Mataram,DS – Gubernur NTB, Dr. H. Zulkieflimansyah menghadiri sekaligus memberikan kata sambutan pada acara pelantikan Dewan Pengurus Provinsi Ikatan Keluarga Alumni Pendidikan Tinggi Kepamongprajaan...

Sejumlah Proyek Revitalisasi di Kawasan Senggigi akan Diadendum

Lombok Barat (Inside Lombok) – Dinas Pariwisata Lobar sebut progres proyek revitalisasi Senggigi saat ini sebagian besarnya masih terkendala material pabrikas . Dari lima...

Kasus APE TK/PAUD 2017, Kejari Bima Kirim Penyidik Periksa Penyuplai

Pemeriksaan kasus pengadaan Alat Peraga Edukatif (APE) TK/PAUD Kota Bima belum selesai. Saksi dari penyuplai barang akan diperiksa lagi. Sebab, saksi ini berkaitan dengan...

PEMDES TONDA SALURKAN BANSOS UNTUK 16 LANSIA

Bima, Bima Kini, Pemerintah Desa (Pemdes) Tonda Kecamatan Madapangga menyalurkan Bantuan Sosial (Bansos) untuk 16 warga lanjut usia (Lansia) Kategori miskin, penyaluran Bansos tersebut...

Sidang TPGTGR Triwulan IV 2020, Pemprov NTB Ultimatum Penunggak Kerugian Negara

Mataram (Suara NTB) – Pemprov NTB mengultimatum penunggak temuan kerugian negara. Hal itu disampaikan dalam sidang majelis pertimbangan Tuntutan Perbendaharaan dan Tuntutan Ganti Rugi...
Free WordPress Themes, Free Android Games